PANEL SURYA
Panel surya adalah alat yang terdiri dari sel surya yang mengubah energy cahaya menjadi listrik. Disebut surya matahari atau "sol" karena matahari merupakan sumber cahaya terkuat yang dapat dimanfaatkan.
Panel surya sering kali disebut sel photovoltaic, photovoltaic dapat diartikan sebagai "cahaya-listrik". Sel surya atau sel PV bergantung pada efek photovoltaic untuk menyerap energi matahari dan menyebabkan arus mengalir antara dua lapisan bermuatan yang berlawanan.
Pada wacanan ini penulis merancang tas yang di sebut dengan Tas Laptop Multifungsi Berbasis Solar Cell. sebuah tas yang di lengkapi dengan panel solar, dengan batey pack, dan lampu belajar yang di kemas menjadi satu dalam sebuah tas yang mampu untuk mengecas laptop dan sebagai lampu belajar.
Gambar Tampak Depan